0 Tentang AMPER


AMPER
ALIANSI MASYARAKAT PENDUKUNG RUSTRININGSIH
MENUJU GUBERNUR JAWA TENGAH
PERIODE 2013 – 2018

Aliansi Masyarakat Pendukung Rustriningsih (AMPER) merupakan sebuah komunitas yang dibangun untuk memberikan dukungan kepada Ibu Rustriningsih untuk memimpin Jawa Tengah.
AMPER bukan merupakan sebuah organisasi yang berafiliasi ke salah satu partai. AMPER adalah murni sebuah komunitas masyarakat yang mempunyai visi dan misi yang sama untuk mendukung Ibu Rustriningsih.

VISI : Mengusung Dra. Hj. Rustriningsih, MSi sebagai Gubernur Jawa Tengah untuk Tercapainya Masyarakat yang mempunyai nilai daya saing disegala bidang dalam menghadapi era globalisasi serta mengawal tata kelola pemerintahan yang profesional.
MISI :
1. Berperan aktif dalam penggalangan serta menggerakkan masyarakat untuk mendukung Rustriningsih menjadi Gubernur Jawa Tengah Periode 2013-2018
2. Berperan aktif dalam mewujudkan kesadaran masyarakat dalam Pemilihan Kepala Daerah untuk berlaku secara santun.
3. Berperan aktif dalam mewujudkan Pemilu Kepala Daerah yang bersih dan jujur.
4. Menolak praktik Politik Uang dalam Pemilihan Kepala Daerah.
5. Mengawal kemenangan Rustriningsih sebagai Gubernur Jawa Tengah.
6. Mengawal kepemimpinan Rustriningsih sebagai Gubernur Jawa Tengah untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat Jawa Tengah dalam segala bidang serta tata kelola pemerintahan yang bersih, jujur, transparan dan profesional

Keanggotaan AMPER adalah orang perorang atau kelompok masyarakat yang mempunyai visi dan misi sama. Untuk bergabung dengan AMPER tidak mempunyai persyaratan administrasi, akan tetapi harus dengan kerelaan dan kesadaran.

PENTING !
• AMPER TIDAK BERHUBUNGAN DAN ATAU BERAFILIASI DENGAN PARTAI POLITIK TERTENTU.
• AMPER BEKERJA DENGAN KERELAAN DAN KESADARAN SENDIRI DAN TANPA IMBALAN
• AMPER TIDAK MEMPUNYAI HUBUNGAN KHUSUS DENGAN RUSTRININGSIH SECARA PRIBADI
• AMPER ADALAH MURNI ATAS INISIATIF MASYARAKAT DALAM MENYAMPAIKAN ASPIRASI PEMILIHAN KEPALA DAERAH JAWA TENGAH.
-->

Translate

AMPER

ALIANSI MASYARAKAT PENDUKUNG REFORMASI

Menuju Indonesia Sejahtera

PENTING !

  • AMPER TIDAK BERHUBUNGAN DAN ATAU BERAFILIASI DENGAN PARTAI POLITIK TERTENTU.
  • AMPER BEKERJA DENGAN KERELAAN DAN KESADARAN SENDIRI DAN TANPA IMBALAN
  • AMPER TIDAK MEMPUNYAI HUBUNGAN KHUSUS DENGAN PEJABAT SECARA PRIBADI
  • AMPER ADALAH MURNI ATAS INISIATIF MASYARAKAT DALAM MENGAWAL REFORMASI.

Link Teman

 

AMPER SEMARANG Copyright © 2012 - |- Template created by O Pregador - |- Powered by Blogger- |- Template Modified by FWD Live

AMPER - Aliansi Masyarakat Pendukung Reformasi